Fairmont Jakarta dinobatkan sebagai Hotel Bisnis Terbaik di Asia Pasifik (Best New Business Hotel) dalam ajang penghargaan Business Traveler Asia Pacific 2016. Ini merupakan salah satu penghargaan bergengsi di bidang perjalanan dan pariwisata yang memberikan apresiasi kepada para pelaku di industri perjalanan dan pariwisata terbaik di Asia Pasifik. Penghargaan sebagai …
Read More »MICE Tak Hanya Milik Pulau Jawa dan Bali
Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran Pariwisata Nusantara Kementerian Pariwisata Republik Indonesia mengadakan Rapat Koordinasi Bidang MICE Lintas Provinsi pada 1-3 Juni 2016. Rapat koordinasi ini diselenggarakan agar daerah-daerah di Indonesia memiliki visi yang sama dalam mengembangkan Indonesia sebagai destinasi MICE. Rapat koordinasi ini dihadiri kepala dinas pariwisata dari provinsi-provinsi yang ada …
Read More »MICE Di Medan Susah Berkembang
Kurangnya kreativitas untuk mengadakan event atau pameran berskala internasional membuat sektor MICE di Medan susah untuk berkembang. MICE (Meeting, Incentive, Convention, dan Exhibition) merupakan sektor yang memberikan dampak sangat luas terhadap perekonomian suatu daerah, sebab sektor MICE melibatkan banyak hal. Karena itu, di luar negeri, MICE lebih diprioritaskan dibandingkan wisata …
Read More »Singapura Sangat Ketergantungan Turis Indonesia
Penurunan wisata bisnis dan aktivitas MICE berdampak pada turunnya pendapatan Singapura dari industri pariwisata pada tahun lalu. Berdasarkan data yang dirilis oleh Singapore Tourism Board (STB), pada tahun 2015 Singapura hanya menerima SG$22 miliar dari sektor pariwisata. Jumlah tersebut turun 6,8 persen dibanding tahun sebelumnya. Sebenarnya, jumlah kunjungan turis ke …
Read More »